Home / Daerah

Rabu, 5 Oktober 2022 - 17:51 WIB

Bupati Lantik Camat se-Nagan Raya, HMI: Apresiasi sebab ada salah satunya Perempuan

REDAKSI

NOA | Nagan Raya – Ketua Umum HMI Cabang Nagan Raya, Safrijal mengapresiasi Pelantikan Camat Di Kabupaten Nagan Raya, pasalnya diantara beberapa camat ada satu Camat Perempuan, yaitu Sih Gunawati, S.H sebagai Camat Tripa Makmur Nagan Raya, Rabu (5/10/22).

Safrijal mengatakan, menyambut baik atas dilantiknya Sih Gunawati, SH sebagai Camat Tripa Makmur Kab. Nagan Raya tersebut dari Kalangan Perempuan.

Baca Juga :  Kontingen Porwanas PWI Aceh Kembali ke Daerah, Ketua SIWO: Terima Kasih Kawan-kawan

” Saya berpandangan bahwa Bupati Nagan Raya itu sangat adil & bijaksana dalam kebijakannya. Saya melihat kesempatan perempuan untuk memimpin memiliki ruang yang cukup besar. Ini juga bagian dari wujud keterwakilan perempuan untuk memimpin. Tentunya kebijakan itu tidak terlepas dari pertimbangan yang matang serta etos kerja yang mampuni,” ungkapnya.

Baca Juga :  IMMAPSI Peringati Hari Jadi Ke- 10 Tahun, Ketum Ajak Seluruh Pengurus Untuk Tetap Menjaga Eksistensi

Selain itu, Safrijal juga mengatakan perempuan seharusnya juga bisa memimpin asalkan memiliki kemampuan dan kelayakan sesuai dengan bidang yang dipimpin.

Pemimpin kita di Aceh dulu juga ada dari kalangan Perempuan di antara Cut Nyak Dhien, Pocut Baren dan para Sri kandi pemimpin perempuan lain.

Baca Juga :  Polemik PJ Bupati/Walikota, Cut Intan: Jangan Jadikan Gender Sebagai Tameng Jika Tak Mampu

” Jadi langkah yang di ambil pemerintah Nagan Raya untuk memberikan kesempatan kepada perempuan menjadi pemimpin adalah langkah yang sangat baik dari pandangan kami. ” Tutupnya.

Share :

Baca Juga

Aceh Barat

Festival Ramadan Kemenag Aceh Barat Santuni 500 Kaum Dhuafa

Daerah

Kemenag Aceh Lakukan Evaluasi Kinerja Madrasah

Daerah

Acara Peningkatan Kapasitas ASN dan Non-ASN, Bupati: Jaga Persatuan Dalam Naungan Solok Super Tim

Daerah

Pemda Aceh Singkil tetap melelang proyek tanpa audit khusus

Daerah

Pangdam IM Hadiri Acara Puncak Penanaman Mangrove Nasional Secara Serentak

Daerah

Ketua Dekranasda Aceh Minta Perajin Manfaatkan Pasar Digital

Daerah

Launching Kampung Bebas Narkoba Polresta Banda Aceh Mencapai 21 Gampong

Daerah

Politisi Muda Aceh Singkil Usulkan Duet Mualem-Aminullah untuk Pilkada Aceh 2024