Home / Aceh Barat Daya

Jumat, 15 Oktober 2021 - 10:48 WIB

Direktur YLBH-AKA Terpilih Jadi Ketua DPD Perindo Abdya

REDAKSI - Penulis Berita

Direktur Yayasan Lembaga Bantuan Hukum (YLBH-AKA) Rahmat S.Sy, C.P.C.LE

Direktur Yayasan Lembaga Bantuan Hukum (YLBH-AKA) Rahmat S.Sy, C.P.C.LE

NOA l Abdya – Direktur Yayasan Lembaga Bantuan Hukum (YLBH-AKA) Rahmat S.Sy, C.P.C.LE ditunjuk menjadi ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Partai Perindo (Persatuan Indonesia) Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya).

Penunjukan Rahmat tersebut oleh ketua Dewan Perwakilan Wilayah (DPW) Perindo Aceh, Tgk. H. Muharuddin berdasarkan hasil musyawarah DPW Perindo Aceh dengan SK Nomor: 016/DPW-PERINDO/Aceh/2021.

Baca Juga :  Kepala BNPB Tinjau Posko PPKM Gampong Lambung

Kepada awak media, Rahmat mengakui, atas kepercayaan untuk memimpin DPD Perindo Abdya, maka dirinya akan berkerja dengan penuh tanggung jawab demi kemajuan bangsa dan negara.

Baca Juga :  Terkait Lahan Eks HGU PT CA, Kajari Abdya Tegaskan Hal Ini

“Insyaallah kami akan melaksanakan tugas demi kemajuan bangsa dan negara, maka dalam hal ini kami mengajak putra putri Abdya yang ingin bergabung untuk menempuh dunia politik dan pemahaman politik,” sebut Rahmat.

Baca Juga :  Pembangunan Jalan Multiyears Gayo Lues ke Abdya Lampaui Target, Asisten Sekda Aceh Sampaikan Apresiasi

Kesempatan ini, katanya, karena putra putri Abdya merupakan generasi penerus dalam mewujudkan Indonesia maju dan khusus kabupaten Abdya.(RED).

Share :

Baca Juga

Aceh Barat Daya

Dibuka Wabup, Musda MPU Abdya Tetapkan Ketua Baru

Aceh Barat Daya

Pj Bupati Jenguk M Yusan di Puskesmas Babahrot

Aceh Barat Daya

Penutupan Turnamen PBSI Aceh, Safaruddin Mengapresiasi Masyarakat Abdya

Aceh Barat Daya

Zulkanain Sebut Pemkab Abdya Kejam, Ternyata Ini Duduk Persoalannya

Aceh Barat Daya

Tandatangani Perjanjian Pengelolaan Teluk Surin, Akmal Ibrahim: Teluk Surin Mimpi Aceh Memiliki Pelabuhan

Aceh Barat Daya

Satu Nama Pengganti Ahmad Marzuki, Elizar Lizam: Rawan Disusupi 

Aceh Barat Daya

Siswa SD 3 Kuala Batee Sukses Jalani ANBK 2023

Aceh Barat Daya

Cabdin dan Kadisdik Aceh Diberi Waktu Satu Pekan Untuk Buat Jalan Sendiri