Home / Tni-Polri

Senin, 27 September 2021 - 15:22 WIB

Kapolda Aceh Tinjau Lapangan Tembak Satbrimob Polda Aceh di Bukit Suharto

Redaksi

NOA | Banda Aceh – Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Ahmad Haydar, S. H., M M, meninjau sekaligus melakukan pengecekan lapangan tembak Satbrimob Polda Aceh yang berlokasi di Bukit Suharto, Aceh Besar, Senin (27/9/21).

Demikian informasi ini disampaikan Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Winardy, S. H., S. I. K, M. Si, dalam siaran persnya.

Baca Juga :  Polres Aceh Selatan Gelar Turnamen Bola Kaki Kapolres Cup U-21

Kapolda Aceh saat meninjau lapangan tembak itu turut didampingi Wakapolda Aceh Brigjen Pol. Drs. Raden purwadi, S. H, Dansat Brimob, sejumlah PJU Polda Aceh dan Personel Satbrimob Polda Aceh lainnya, ucap Kabid Humas.

Baca Juga :  Operasi Keselamatan 2023 Berakhir: 42 Laka Lantas, 11 Meninggal Dunia

Selain itu, turut hadir di lokasi itu Bupati Aceh Besar Ir. Mawardi Ali dan sejumlah pejabat undangan lainnya, kata Kabid Humas.

Baca Juga :  1.497 Personel Polda Aceh Naik Pangkat

“Kapolda Aceh dalam tinjauannya itu melihat kesiapan lapangan tembak Satbrimob Polda Aceh yang bakal digunakan sebagai tempat latihan menembak Satbrimob dan Satker Polda Aceh lainnya bila diperlukan nantinya, ‘”tutup Kabid Humas. []

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Pangdam IM Silaturahmi Dengan Wali Nanggroe Aceh

Aceh Barat Daya

Personil Polres Abdya Sampaikan Pesan Kamtibmas

Daerah

Satgas TMMD ke-119 Kodim 0102/Pidie Mulai Rehab Rumah Nenek Syakinah warga Gampong Beungga

Tni-Polri

Polda Aceh Siapkan 1.827 Personel untuk Amankan Mudik dan Lebaran

Tni-Polri

KH Nasaruddin Umar: Masjid Istiqlal jadi Jembatan Pemersatu Bangsa 

Tni-Polri

Do’a Dari Kapolda Aceh Untuk Kesembuhan Isteri Ulama Aceh

Tni-Polri

Antisipasi Masuknya Pengungsi Rohingya, Kapolsek Simpang Ulim Polres Aceh Timur Pimpin Patroli Perairan

Nasional

Mendagri Tekankan Pentingnya Membangun Hubungan Baik antara Polri dengan Pemda