Home / Tni-Polri

Sabtu, 25 Desember 2021 - 08:01 WIB

Pengamanan Nataru, Kapolres Lhokseumawe Imbau Warga Jaga Kerukunan umat beragama

Redaksi

NOA | Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe, AKBP Eko Hartanto, S.I.K, M.H menghimbau semua lapisan masyarakat untuk saling jaga kerukunan umat beragama, toleransi serta menghormati umat kristiani dan katolik menjalankan ibadah.

Baca Juga :  Sukseskan Turnamen Camat Cup, Babinsa Gotong Royong Bersama Warga

Pesan tersebut disampaikan Kapolres Lhokseumawe kepada awak media saat melakukan pengecekan kesiapan personel pengamanan Gereja Katholik St Mikael, Kota Lhokseumawe, Jum,at (24/12/2021) malam.

Baca Juga :  Kasdam IM Pimpin Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-116 Tahun 2023

Kapolres Lhokseumawe juga menambahkan, harapannya semua lapisan masyarakat dapat bekerjasama bersama TNI-Polri, pemerintah kota dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat.

Baca Juga :  Sambut Hari Bhayangkara, Polresta Banda Aceh Gelar Olahraga Bersama Dengan Berbagai Hadiah Menarik

“Mudah-mudahan acara ibadah umat kristiani pada perayaan natal berjalan khidmat, rukun dan sejahtera”ungkapnya. **

Share :

Baca Juga

Hukrim

Polres Pidie Ungkap Kasus Tambang Ilegal, 1 Eskavator Diamankan

Tni-Polri

Pangdam IM Sambut Kedatangan Presiden RI Joko Widodo

Daerah

Dari Udara, Laut, dan Darat, TNI Maksimalkan Seluruh Kekuatan untuk Rakyat Terdampak Bencana

Tni-Polri

Dansatgas Yonif 112/DJ Tinjau Progres Pembangunan Aula Merah Putih Serbaguna Untuk Anak Papua

Tni-Polri

Persiapan Kunker Kapolri ke Aceh, Pejabat Polda Aceh Tinjau Bandara SIM

Daerah

Kapolda Aceh Resmikan Pematangan Lahan Huntap Polri untuk Korban Bencana di Tamiang

Tni-Polri

Polri Keluarkan Aturan Optimalkan Penindakan Pelanggaran Lalu Lintas Melalui ETLE dan Tiadakan Razia

Tni-Polri

Vaksinasi Booster di Aceh Capai 10.97 Persen