Home / News / Pemerintah Aceh

Jumat, 4 April 2025 - 19:38 WIB

Gubernur Aceh Tinjau Persiapan PSU di Kota Sabang 

REDAKSI

Gubernur Aceh Tinjau Persiapan PSU di Kota Sabang. Foto: Dok. Biro Prokopim Setda Aceh

Gubernur Aceh Tinjau Persiapan PSU di Kota Sabang. Foto: Dok. Biro Prokopim Setda Aceh

Sabang – Gubernur Aceh Muzakir Manaf bersama Anggota DPR RI asal Aceh Ilham Pangestu meninjau persiapan pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) satu TPS di Kota Sabang tepatnya di tempat Pemungutan Suara (TPS) 02 Desa Paya Seunara, Kecamatan Sukamakmue, pada Jumat, (4/4/2025).

Baca Juga :  Menuju WBK dan WBBM, Kejari Aceh Besar Tegaskan Komitmen Birokrasi Bersih

Kehadiran Gubernur Aceh ke lokasi PSU bertujuan untuk memastikan persiapan pelaksanaan sudah disiapkan dengan sempurna. Sehingga masyarakat yang akan menyalurkan hak suaranya bisa mencoblos dengan nyaman dan aman.

PSU di TPS 02 Desa Paya Seunara akan digelar Sabtu (5/4/2025) dan pelaksanaan akan digelar sama dengan Pilkada pada 27 November 2024 lalu. Tahapannya dimulai dari pemilihan, pemungutan hingga rekapitulasi.

Baca Juga :  Bertepatan Malam Nuzulul Qur'an, Mualem Lauching Instruksi Gubernur untuk Wajibkan ASN dan Masyarakat Salat Fardhu Berjamaah 

Gubernur yang akrab disapa Mualem itu berharap kepada panitia yaitu KIP Kota Sabang dan seluruh masyarkat agar mengawal proses PSU agar berlangsung dengan jujur dan adil. Ia juga meminta masyarakat menggunakan hak suaranya untuk memilih sosok pemimpin Kota Sabang lima tahun ke depan.

Baca Juga :  Rapat Dengan Forbes DPRI/DPD RI, Wagub Fadullah Bahas Dana Otsus Aceh 

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

News

Pj Gubernur Safrizal: Pengabdian Guru Tak Bisa Diukur

News

Wagub Fadhlullah dan Istri, Takziah ke Rumah Duka Abati Bakongan  

News

Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh Salat Idul Fitri di Masjid Raya Baiturrahman Banda Aceh

Daerah

Istri Wakil Gubernur Aceh Bagi Takjil dan Sembako ke Sejumlah Rumah Singgah di Banda Aceh 

Nasional

Prabowo Ingin Evakuasi Warga Gaza, Ma’ruf Amin: Kalau Sulit, Kita Bisa Kirim Bantuan

News

Jelang Puncak Imlek, Kapolresta Pastikan Kegiatan Berlangsung Lancar

Daerah

Nelayan di Simeulue Dianiaya Saat Menjaring Ikan, Pemilik Bagan Minta Segera Peroses Pelaku

Nasional

Pemerintah Aceh Bahas Percepatan Pembangunan bersama Menko Infrastruktur & Pembangunan Kewilayahan dan Menteri Transmigrasi