Home / Aceh Barat Daya

Kamis, 20 Juli 2023 - 16:24 WIB

Lima Warganya Lulus Calon Bintara Polri, Pemdes Gampong Keude Siblah Ucapkan Selamat

Redaksi

Aceh Barat Daya – Setidak ada lima putra terbaik Gampong Keudeh Siblah, Kecamatan Blangpidie Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) dinyatakan lulus sebagai calon bintara Polri tahun 2023.

Atas keberhasilan lima putra terbaik tersebut, Pemerintah Gampong Keude Siblah mengucapkan terimakasih dan selamat kepada warganya tersebut.

Baca Juga :  TPA Al Munawwarah Meriahkan Isra Mi'raj dengan Berbagai Lomba

“Kami pemerintah Gampong Keude Siblah mengucapkan selamat kepada putra-putra terbaik Gampong Keude Siblah yang berhasil menjadi calon bintara setelah melewati serangkaian tes,” kata Keuchik Gampong Keude Siblah, T. Rinaldi kepada noa.co.id, Kamis (20/7/2023).

Dikatakannya, adapun putra-putra terbaik yang sudah dinyatakan lulus sebagai calon bintara polri tersebut yakni, Muji Burrahman anak dari Darmi dan Ny. Sri Herita, Yogi Izzatul Aslam anak dari Ridwan dan Ny. Mismar.

Baca Juga :  95 Persen Siswa SD Negeri 3 Kuala Batee Sudah Divaksin

Selanjutnya, Fery Andriano anak dari Yulizar dan Ny. Rosna, Wayan Chikal Denathan anak dari Irwan dan Ny. Suryanti S serta Firda Ari Yusanda anak dari Yusran dan Ny. Safrida.

Baca Juga :  Progres Sasaran Fisik TMMD Kodim Abdya Capai 97 persen

“Selamat buat para casis Bintara Polri yang lulus dan terpilih, semoga nantinya menjadi lolisi yang profesional modern dan terpercaya,” pungkas T. Rinaldi.

Share :

Baca Juga

Aceh Barat Daya

Bicarakan Pariwisata, Ngopi Bareng KADIN Abdya Lahirkan Sejumlah Rekomendasi

Aceh Barat Daya

Kelola Pelabuhan Teluk Surin, Pemkab Abdya Tandatangani Perjanjian Dengan PT. Mitra Aceh Sejahtera

Aceh Barat Daya

Penyelesaian Masalah Erosi Palak Kerambil Butuh Fokus Bersama

Aceh Barat Daya

YARA : Perusahaan Tambang Di Abdya Kangkangi Aturan Menteri ESDM

Aceh Barat Daya

Ibu Rumah Tangga di Abdya Diamankan Polisi, Ini Kasusnya

Aceh Barat Daya

Untuk Dapatkan Rumah Bantuan, Warga Gampong Pantee Rakyat Mengaku Dipungli Keuchik

Aceh Barat Daya

Wakil Ketua DPRK Abdya Optimis Menuju Kemandirian Pangan

Aceh Barat Daya

Turun Ke Desa, Inspektorat Abdya Asistensi Sejumlah Desa Bermasalah