Home / Sport

Kamis, 10 Juli 2025 - 16:03 WIB

Playoff Sepak Bola, Babak Pertama Aceh Besar Unggul 1-0

mm Amir Sagita

Pemain Aceh Besar berebut bola dengan pemain Aceh Tamiang pada laga Playoff Pra PORA di Stadion Blang Paseh, Kota Sigli, Kamis (10/7/2025) (Foto.Amir Sagita.NOA.co.id).

Pemain Aceh Besar berebut bola dengan pemain Aceh Tamiang pada laga Playoff Pra PORA di Stadion Blang Paseh, Kota Sigli, Kamis (10/7/2025) (Foto.Amir Sagita.NOA.co.id).

Sigli – Untuk melangkah ke Pekan Olah Raga (PORA) Aceh, di Cabang Olah Raga (Cabor) sepak bola. Aceh Besar nampak nya besar peluang, dimana pertandingan babak pertama mereka unggul 1-0 dari lawan nya Aceh Tamiang pada laga Playoff Cabor sepak bola Pra PORA yang berlangsung di Stadion Blang Paseh, Kota Sigli Kabupaten Pidie, Kamis (10/7/2025).

Baca Juga :  Aceh Barat Menang Telak atas Gayo Lues

Bermain dengan pola menyerang anak-anak Aceh Besar mampu memporakporandakan pertahanan Aceh Tamiang. Dimana anak asuh Mukhlis Nakata bermain apik dan sesekali membahayakan penjaga gawang Aceh Tamiang yang dijaga Azis Ahmad. Sontekan-sontekan pemain Aceh Besar nyaris berbuah gol.

Baca Juga :  Penjabat Gubernur Aceh Resmi Buka Popda XVII Aceh Timur

Namun kokohnya pertahanan Aceh Tamiang membuat serangan Aceh Besar dapat dipatahkan. Menit 8 Aceh Besar membuka keunggulannya lewat gol Muhammad Alfaiz sehingga berubah kedudukan menjadi 1-0 untuk keunggulan Aceh Besar.

Karna kondisi lapangan licin sering terjadi pelanggaran sehingga wasit Heri Olo yang memimpin pertandingan terpaksa bekerja ekstra keras dan sering mengeluarkan kartu kuning. Sebaliknya pemain Aceh Tamiang yang bermaterikan pemain muda sesekali mengancam gawang Aceh Besar lewat umpan-umpan panjangnya, namun kokohnya barisan pertahanan Aceh Besar membuat pemain depan Aceh Tamiang tidak mampu menyamakan kedudukan.

Baca Juga :  Penggelaran POPDA Aceh XVII Aceh Timur Sebagai Tuan Rumah Berjalan Sukses

Hingga babak pertama usai, kedudukan tetap 1-0 untuk keunggulan Aceh Besar.

Editor: Amiruddin. MKReporter: Amir Sagita

Share :

Baca Juga

Ekbis

BSI Aceh Luncurkan Flyer Informasi Lokasi Layanan E – Channel Khusus untuk PON

Sport

Kalahkan Persimura 0-1, RMC ke Final

Sport

Persimura Beureunuen, Laskar yang Siap Mengguncang Liga 4

Sport

Jelang PON XII, PLN UID Aceh Pastikan Kesiapan Infrastruktur Kelistrikan

Sport

Kalah 1-0, Gua Remaja Tersingkir

Sport

Bermain 10 Orang, PSST Menang Tipis 1-0 atas Persimura

Sport

Liga Inggris: Man City Selangkah Mendekati Gelar Juara

Daerah

Dukung Pelaksanaan PON XXI, Aceh Barat Bangga Jadi Tuan Rumah