Home / Tni-Polri

Sabtu, 4 Desember 2021 - 16:48 WIB

Samsat Drive Thru Segera Dibangun di Provinsi Aceh

Redaksi

NOA | Banda Aceh – Sistem pelayanan pengurusan dokumen kendaraan bermotor yang efisien akan segera dibangun di Aceh. Hal tersebut ditandai dengan peletakan batu pertama pembangunan Samsat Drive Thru, Jumat (3/12/2021) di Mako Ditlantas, Lamteumen, Kota Banda Aceh.

Baca Juga :  Luar Biasa, Kapolres Lhokseumawe Bantu Material Bangunan untuk Keluarga Anak Korban Pencabulan

Dirlantas Polda Aceh Kombes Pol. Dicky Sondani, S.I.K., M.H, dalam keterangan persnya menyampaikan, pembangunan Samsat Drive Thru tersebut bertujuan untuk mempermudah masyarakat dalam melakukan pengurusan administrasi kendaraan bermotor.

“Samsat Drive Thru ini bertujuan untuk mempermudah. Di mana mekanisme pengurusan suat-surat kendaraan akan lebih efisien,” kata Dicky, Jumat (3/12).

Baca Juga :  Gelar Doa Lintas Agama Jelang Hari Bhayangkara, Kapolri: Keberagaman Modal Jaga Persatuan-Kesatuan

Dicky menjelaskan, Samsat Drive Thru merupakan tempat pelayanan pengurusan administrasi kendaraan bermotor, di mana pemilik kendaraan atau wajib pajak saat melakukan transaksi tidak perlu turun dari kendaraannya.

Baca Juga :  Ngeri! Tanggul Sungai Seruway Jebol Sebabkan Banjir, Dandim Kerahkan Ratusan Personil TNI

Ia berharap, pembangunan Samsat Drive Thru ini bisa cepat rampung, sehingga akan lebih mempermudah pelayanan kepada masyarakat wajib pajak.

“Doakan saja cepat rampung, agar kemudahan dalam mengurus administrasi kendaraan bermotor bisa cepat dinikmati oleh masyarakat,” pungkasnya. **

Share :

Baca Juga

Hukrim

4 DPO Menyerahkan Diri, Kabid Humas: Pengungkapan Kasus Penembakan Pos Pol sudah Tuntas

Peristiwa

Polisi Berhasil Menangkap 16 Napi yang Kabur dari Lapas Kutacane

Daerah

Danrem 011/LW Ali Imran: Pemugaran Makam Nasional Cut Meutia Pekerjaan Sedang Berlangsung

Tni-Polri

Pra TMMD ke 118 di Mulai, Kodim 0107/Aceh Selatan Langsung Kerjakan Sasaran Fisik

Daerah

Kapolresta Banda Aceh Terima Penghargaan dari Kapolda Aceh

Tni-Polri

Polisi Masih Amankan Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil Pemilu di Simpang Keuramat 

Tni-Polri

Polda Aceh Siap Amankan PON dan Pilkada Serentak 2024

Aceh Barat Daya

Anak Putus Sekolah Diberikan Pelatihan Mekanik Gratis, Koptu Hendra: Semoga Bermanfaat