Home / Aceh Barat Daya

Senin, 26 Februari 2024 - 15:59 WIB

Rumahnya Masuk Program RTLH TMMD, Arjunawati Sujud Syukur

Redaksi

Arjunawati penerima program rehab rumah program TMMD Kodim 0110 Aceh Barat Daya

Arjunawati penerima program rehab rumah program TMMD Kodim 0110 Aceh Barat Daya

Aceh Barat Daya – Raut wajah Arjunawati seorang janda di Desa Alue Manggota, Kecamatan Blangpidie, Kabupaten Aceh Barat Daya terpancar kebahagiaan.

Pasalnya, rumah janda 42 tahun tersebut akan direhab pada program TMMD ke-119 Kodim 0110 Aceh Barat Daya.

Baca Juga :  Uang Tunai Ditukar Sembako, Warga Setia Keluhkan Beras Berbau

“Ini adalah rumah saya bersama ibu dan tiga anak saya, saya sangat bahagia dengan program TMMD ini, terimakasih bapak-bapak TNI,” kata Arjunawati, Senin (26/2/2024).

Terpisah, Keuchik Gampong Alue Manggota, T. Fikri, bersyukur atas intervensi TMMD.

Baca Juga :  Namanya Dicatut Penipu, Beni Maradona Minta Masyarakat Waspada

“Kondisi sebelumnya sangat tidak layak, Alhamdulillah atas inisiatif Satgas TMMD merehab rumah warga saya ini,” ujar T. Fikri.

T. Fikri juga terus mendorong masyarakat, khususnya Arjunawati untuk ikut serta membantu Satgas TMMD dalam membangun kembali rumahnya.

Baca Juga :  Sinergitas TNI POLRI Kawal Pengawasan APK Pemilu

“Kegiatan ini tidak hanya akan memberikan Arjunawati tempat tinggal yang lebih layak, tetapi juga meningkatkan semangat kebersamaan dan gotong royong di antara warga kami,” kata T. Fikri.

Share :

Baca Juga

Aceh Barat Daya

Besok Sebagian Warga Laksanakan Shalat Ied, Kapolres: TNI-Polri Tetap Siap Amankan

Aceh Barat Daya

Partai Golkar Salurkan 19,5 Ton Pupuk gratis untuk warga Abdya

Aceh Barat Daya

Hanya Satu Bakal Calon, Ketua SC: Mukab Tetap Dilakukan Sesuai Tahapan 

Aceh Barat Daya

Semarak Maulid Nabi, Desa Pulau Kayu Gelar Dakwah Islamiyyah Bersama Tgk Muslim Yusva

Aceh Barat Daya

Mobil Hauling PT Juya Ugal-ugalan, Wakil Ketua DPRK Abdya Soroti Lemahnya Pengawasan Pihak Terkait 

Aceh Barat Daya

Aneuk Syuhada Kecam Penghancuran Rumoh Geudong

Aceh Barat Daya

Ketua DPRK Abdya Minta Penyebar Hoaks Terkait Vaksin Covid-19 Ditindak Tegas

Aceh Barat Daya

Imum KPA Bereaksi Terhadap Dugaan Main Kasar Pj. Bupati