Home / Daerah / Peristiwa

Sabtu, 29 Maret 2025 - 17:52 WIB

Nyawa Pengendara Teracam Jelang Idul Fitri 1446 H/2025

Farid Ismullah

Jembatan yang berada di jalan provinsi perbatasan Desa Selok Aceh dengan Desa Ujung Bawang, Aceh Singkil, Sabtu (29/3/2025). (Foto : Farid Ismullah/NOA.co.id).

Jembatan yang berada di jalan provinsi perbatasan Desa Selok Aceh dengan Desa Ujung Bawang, Aceh Singkil, Sabtu (29/3/2025). (Foto : Farid Ismullah/NOA.co.id).

Aceh Singkil – Jembatan yang berada di Desa Selok Aceh, Kecamatan Singkil Kabupaten Aceh Singkil mengalami rusat berat berupa dua lobang besar, Sabtu.

Warga Desa selok Aceh, Astra menyebutkan jika jembatan tersebut telah rusak dan berlobang sejak Tahun 2023.

Baca Juga :  Polsek Pantee Bidari Selesaikan Kasus Penipuan Dan Penggelapan

“Sejak tahun 2023, jembatan telah berlobang di kedua sisi dan makin membesar sehingga mengacam keselamatan warga yang melintasinya,” Kata Astra kepada Kantor Berita NOA.co.id, 29 Maret 2025.

Baca Juga :  Sempat Diamankan, Kini Imigran Rohingya Beserta Supir Belum kembali ke Aceh Selatan

Pihaknya berharap, agar kerusakan jembatan tersebut segera diperbaiki khususnya lobang yang terdapat di kedua sisi jembatan.

“Kami berharap agar pemerintah dapat segera memperbaiki jembatan berlobang tersebut agar para pengendara yang melintasi jalan ini merasa aman dan nyaman.” Ujarnya.

Baca Juga :  Menjelang 25 Tahun Kabupaten Aceh Singkil, Reptil Buaya masih menghantui warga  

Diketahui, jembatan tersebut berada di jalan provinsi dan perbatasan Desa Selok Aceh dengan Desa Ujung Bawang.

Editor: Amiruddin. MK

Share :

Baca Juga

Daerah

Pemkab Aceh Besar dan BKKBN Berkomitmen Perangi Stunting

Daerah

Para Peracik Kopi Saring Khas Aceh

Daerah

SAPA Dukung Kasasi Kejari Terkait Putusan Bebas Pelaku Pencabulan Anak di Bireuen

Aceh Timur

Germatim Desak Kejati Aceh Segera Tetapkan Tersangka Kasus Korupsi BRA

Peristiwa

Tiga Bocah Tenggelam di Pantai Tanoh Anoe Aceh Utara

Daerah

Peserta Akan Bertarung di MTQ ke XXXVII

Daerah

Ketua Dewan Komisioner OJK Apresiasi BSI Aceh atas Hadirnya Desa Nilam sebagai Pelopor Pengembangan Ekonomi Desa

Daerah

Laba Tumbuh 33%, BSI Berhasil Cetak Kinerja Impresif