Home / Daerah / Politik

Rabu, 27 November 2024 - 13:49 WIB

Diduga salah Satu Cagub Aceh Akan Mencoblos Dua Kali

FARID ISMULLAH | NOA.co.id

Warga Memberikan Hak Suara Di Pilkada Serentak 2024, Lamglumpang, Ulee Kareng, Banda Aceh, Rabu (27/11/2024). (Foto : Farid Ismullah).

Warga Memberikan Hak Suara Di Pilkada Serentak 2024, Lamglumpang, Ulee Kareng, Banda Aceh, Rabu (27/11/2024). (Foto : Farid Ismullah).

Banda Aceh – Calon gubernur Aceh nomor urut 02 Muzakir Manaf tidak memilih di TPS 004 Lam Glumpang, Kota Banda Aceh. Mualem bersama istrinya Salmawati mencoblos di kampung halamannya di Aceh Utara, Rabu.

Baca Juga :  HUT Satpam Ke-42, Polres Aceh Timur dan Puluhan Satpam Serahkan Bantuan ke Panti Asuhan

Pihak PPS Desa Lam Glumpang mengatakan, mereka di datangi oleh dua pria yang membawa Undangan ke TPS 004 untuk mencoblos, diketahui nama Muzakir Manaf tertera dalam undangan tersebut.

“Mereka menjumpai saya dan hal tersebut tidak bisa di lakukan karna tidak membawa KTP Asli Muzakir Manaf dan kami tidak berani mengambil resiko karna semua sudah mengetahui jika dia telah mencoblos di Desa Mane Kawan, Kecamatan Seunuddon, Kabupaten Aceh Utara,” Kata Ketua PPS, Ika kepada Kantor Berita NOA.co.id, 27 November.

Baca Juga :  Wakil Generasi Milenial Berharap Dilibatkan dalam Kontestasi Pilkada di Aceh

Awak media mencoba menjumpai kedua pria tersebut untuk konfirmasi, namun mereka bergegas meninggalkan lokasi TPS.

Baca Juga :  Buat Gaduh, SAPA Desak DKPP Pecat Komisioner KIP Aceh

Editor: Amiruddin. MK

Share :

Baca Juga

Daerah

Sat Reskrim Polresta Banda Aceh Bagikan Makan Sahur ke Warga

Daerah

KOACEH Global Company dan PT PEMA Buka Peluang Kirim Tenaga Kerja Aceh ke Korea

Aceh Barat

Pj Bupati Terima Audiensi Pengurus KNPI Aceh Barat

Daerah

Pemerintah Aceh Apresiasi Kemitraan dengan DPRA

Daerah

Wakapolda Aceh dan Gubernur Hadiri Gerakan Tanam Padi Serentak bersama Presiden

News

Kemenangan AZAN Tak Terbantahkan, Sulaiman Manaf: Tak Ada PSU, Masyarakat Harus Tenang

Aceh Barat

Pemkab Aceh Barat intervensi pasar melalui pasar murah

Daerah

Malam SPS Awards 2024: Aceh Terbaik Nasional