Home / Parlementaria

Rabu, 20 Oktober 2021 - 14:36 WIB

Safaruddin Beri Hadiah Liburan ke Pemenang Agam – Inong Aceh

REDAKSI | NOA.co.id

NOA | Banda Aceh – Wakil Ketua III Dewan Perwakilan Rakyat Aceh, Safaruddin akan memberikan 2 tiket liburan ke Bali kepada Juara terbaik pemenang Pemilihan Agam Inong Aceh 2021. Hal ini disampaikan pada malam pembukaan Pemilihan Agam Inong Aceh 2021, malam rabu, 19 Oktober 2021 di Hermes Palace Hotel, Banda Aceh.

Pada sambutan tersebut Safaruddin menyampaikan, “Pemberian bonus tersebut sebagai bentuk apresiasi saya kepada Agam Inong aceh yang telah berjuang dan mempromosikan daerah kabupaten/kotanya masing-masing selama mengikuti ajang Pemilihan Agam Inong Duta Wisata 2021”.

Baca Juga :  DPR Aceh Sosialisasikan Draft Perubahan UU Nomor 11 Tahun 2006

“Ajang pemilihan agam inong Aceh yang dilaksanakan oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Aceh dan Syarikat Agam Inong Nenggro (SAIN Aceh telah melahirkan muda-mudi yang secara langsung terlah berdampak baik dan mendukung kebijakan pembangunan pariwisata Pemerintah Aceh”. Kata Safaruddin

Baca Juga :  Menko Polhukam Hadiri Sidang Paripurna Peringatan HUT DPR RI

Safaruddin menambahkan, “Selama ini Agam Inong berperan aktif mempromosikan pariwisata melalu media sosial, dan bergerak Langsung ke masyarakat. Hal ini dibuktikan dengan prestasi Aceh yang menang dibeberapa katagori voting ajang nominasi pemilihan pariwisata terbaik di tingkat nasional dan daerah, sehingga dengan gelar yang di raih dan Potensi Pariwisata Aceh viral di dunia maya, berdampak pada pelonjakan kunjungan wisatawan dan investor yang ingin masuk ke aceh”.

Baca Juga :  Ketua DPRA Walk Out Saat Seminar Uji Publik UU Revisi UUPA

Safaruddin mengharapkan, Kegiatan yang berlangsung hingga 5 hari ke depan agar tetap menjaga protokol kesehatan yang ketat. Semoga Juara terpilih tahun ini akan berprastasi di tingkat nasional, dan menjadi pioner baki muda mudi Aceh dalam mempromosikan pariwisata Aceh. Tutup Safaruddin. []

Share :

Baca Juga

Parlementaria

Anggota DPR Aceh Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Langkahan

Aceh Besar

Ketua DPRK Aceh Besar Bangga Pemkab Raih Opini WTP ke-12 Kali Berturut-turut

Advetorial

Plt Sekda Aceh Terima Laporan Penyerahan Hasil Pemeriksaan BPK

Parlementaria

Pimpinan DPRK Terima Silaturahmi MPU Kota Banda Aceh

Parlementaria

DPR Aceh Apresiasi Pj. Gubernur Aceh dan KONI Atas Suksesnya PON XXI Aceh-Sumut

Parlementaria

Tindaklanjuti Permintaan Walhi Aceh, Pansus DPRA Segera Panggil Pihak Medco

Parlementaria

Sekwan Pimpin Apel Pagi di Sekretariat DPRA

Aceh Barat Daya

Buka Barsela Cup, Safaruddin: Tidak Ada Unsur Politik