Home / Daerah

Kamis, 15 Juni 2023 - 13:56 WIB

Wakapolda Aceh Hadiri Peluncuran Computer Security Incident Response Team

REDAKSI | NOA.co.id

Banda Aceh – Wakapolda Aceh Brigjen Syamsul Bahri menghadiri peluncuran _computer security incident response team_ (CSIRT) secara virtual di ruang vidcon Polda Aceh, Kamis, 15 Juni 2023.

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto mengatakan, peluncuran CSIRT bagian dari antisipasi dampak perubahan teknologi saat ini. Karena, keamanan informasi _cyber_ merupakan salah satu unsur utama dan pondasi dalam menjaga keamanan dan keterhubungan seluruh sistem digital di lingkungan Polri.

Baca Juga :  LASKAR Desak APH di Kota Sabang Mengawasi Anggaran Pokir Dewan

“Hari ini, Wakapolda menghadiri peluncuran CSIRT secara virtual. Peluncuran itu dilaksanakan di Mabes Polri sebagai antisipasi dampak perubahan teknologi saat ini,” ujar Joko, dalam rilisnya, Kamis, 15 Juni 2023.

Baca Juga :  Bantu Ketersediaan, Bank Aceh Peduli Gelar Donor Darah

Joko menjelaskan, CSIRT adalah tim yang yang di dalamnya terdiri dari Analis Keamanan yang diorganisir untuk mengembangkan, merekomendasikan, dan mengoordinasikan tindakan mitigasi yang bersifat segera. **

Baca Juga :  Kadiskominfo Aceh Besar Himbau Masyarakat Tak Sebar Berita Hoax

Share :

Baca Juga

Daerah

Teuku Wariza Aris Munandar resmi sebagai Ketua Umum PW Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia (SEMMI) Aceh

Daerah

Caleg-caleg DPRK dan DPR Aceh Peureute Gabthat Digelar Bai’at dan Zikir Munajat

Advetorial

Pekan Raya Cahaya Aceh Telah Dibuka, yuk ke Taman Bustanussalatin

Aceh Barat Daya

Rangkai Kegiatan Pemuda Meriahkan HUT RI ke-79 di Pulau Kayu

Daerah

Pj Bupati Aceh Besar Dampingi Kapolda Aceh Serahkan Kunci Rumah Dhuafa di Ladong

Aceh Barat

Kunjungi Gampong Drien Sibak, Pj Bupati Aceh Barat Berdialog Dengan Warga

Daerah

Kajari Aceh Singkil : Bagi Kejaksaan wartawan adalah keluarga Besar dan Mitra

Aceh Besar

Pj Bupati Iswanto Apresiasi Perjuangan PSAB U-17 di Piala Soeratin