Home / Pendidikan

Rabu, 20 April 2022 - 23:11 WIB

HIPMI Aceh Kecam Fitnah Terhadap Mardani H Maming Terkait Kasus Dugaan Korupsi IUP Tanah Bumbu

Redaksi

NOA | Banda Aceh – Ketua Umum Himpunan Pengusaha Muda (Hipmi) Provinsi Aceh, Ridha Mafdhul mengecam fitnah yang dialamatkan kepada Ketua Umum BPP HIPMI, Mardani H Maming.

“Kami yakin dan percaya bahwa Ketum kami tidak seperti yg dituduhkan, beliau selalu mengajarkan nilai kebaikan dalam berbisnis dan melakukan sesuatu hal sesuai dengan aturan yang berlaku,” ujarnya.

Baca Juga :  Pj Gubernur Aceh Harap Kehadiran Guru Besar di IAIN Lhokseumawe Berkontribusi Tingkatkan Pendidikan Aceh

Ridha juga menjelaskan bahwa selama ini Ketum Mardani H Maming telah menjadi rule model bagi pengusaha muda diseluruh pelosok negeri.

“Beliau juga menjadi semangat baru dan memotivasi bagi pengusaha muda untuk menjadi pengusaha nasional seperti beliau,” terangnya.

Oleh karena itu, sebutnya, dugaan keterlibatan Ketum Mardani H maming dalam kasus korupsi Izin Usaha Pertambangan (IUP) di Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan sangat tidak berdasar dan tidak dapat di pertanggung jawabkan.

Baca Juga :  Sekda Aceh Serahkan 109 SK PPPK Tenaga Guru di Simeulue

Sebelumnya, diberitakan bahwa kuasa hukum Mardani, Irfan Idham mengaku keberatan atas kabar yang mengaitkan kasus tersebut dengan kliennya.

Baca Juga :  Empat Dekade SMP Negeri 1 Blangpidie Dimeriahkan Fashion Show Gaun Sampah

Mardani yang juga bendahara NU (Nahdlatul Ulama) ini, sebelumnya telah melayangkan surat pemberitahuan secara resmi kepada majelis hakim saat tidak menghadiri persidangan dugaan gratifikasi peralihan izin usaha pertambangan (IUP) batu bara dari PT bangun Karya Pratama Lestari kepada PT Prolindo cipta Nusantara tersebut. (Adv)

Share :

Baca Juga

Nasional

Penghargaan Satya Wanaraksa 2025: Apresiasi bagi Pejuang Konservasi Kawasan

Pendidikan

Alhudri Sasar Sekolah Terpencil Wilayah Utara-Timur Aceh

Aceh Barat Daya

Pelajar Diusir Warga Saat Merokok Ditengah Sawah

Daerah

Komisi VI DPRA Tinjau Sarana dan Prasarana Pendidikan di Aceh Tamiang

Pendidikan

Mulai Punah Ditelan Zaman, Wakil Ketua MAA: Adat Seumapa Harus Terus Dilestarikan

Daerah

Disdik Aceh Umumkan Mekanisme Seleksi PPDB SMA Berasrama Tahun Ajaran 2025/2026

Kesehatan

Soal Vaksinasi, Fauzan Azima: Pemimpin Itu Harus Tegas

Pendidikan

SMAN 3 Banda Aceh Raih Medali Perunggu di JDIE 2024