Home / Daerah / Politik

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:49 WIB

Dukungan Dari Alumni Ruhul Fata kepada pasangan SABAR : Kita Satu Untuk Semua

FARID ISMULLAH | NOA.co.id

Perwakilan dari Alumni Ruhul Fata Selimun deklarasi mendukung  penuh Pasangan SABAR dalam Pilkada Calon Bupati dan Wakil Bupati Pidie Jaya, Meureudu, Senin (14/10/2024). (Muhammad Rissan/NOA.co.id).

Perwakilan dari Alumni Ruhul Fata Selimun deklarasi mendukung penuh Pasangan SABAR dalam Pilkada Calon Bupati dan Wakil Bupati Pidie Jaya, Meureudu, Senin (14/10/2024). (Muhammad Rissan/NOA.co.id).

Pidie Jaya – perwakilan dari Alumni Ruhul Fata Selimun deklarasi siap mendukung penuh Tgk H.Sibral Malasyi dan Hasan Basri dalam pemilihan kepala daerah (Pilkada) Calon Bupati dan Wakil Bupati Pidie Jaya masa jabatan 2025-2030.

Deklarasi dukungan tersebut di lakukan dalam silaturahmi bersama pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati di Aula Dealer Maar Motor milik H. Syibral Malasyi pada Senin malam, (14/10).

Baca Juga :  Anggota Opsnal Satreskrim Polres Aceh Timur Amankan Pelaku Jarimah Pemerkosaan

“Hingga hari ini dukungan untuk pasangan sabar terus berdatangan dari berbagai elemen masyarakat, dan pihaknya akan terus mengupayakan agar semuanya tertumpu pada satu gerakan, yaitu gerakan perubahan untuk Pidie Jaya yang lebih meusyuhu,” Kata sekretaris Partai Manah Nasional ( PAN) Kabupaten Pidie Jaya, Mahlil, 14 Oktober 2024.

Baca Juga :  Kajari Aceh Singkil : Bagi Kejaksaan wartawan adalah keluarga Besar dan Mitra

Calon Bupati H. Syibral Malasyi yang turut di dampingi calon Wakil Bupati Hasan Basri dalam kesempatan tersebut menambahkan, dukungan yang terus berdatangan adalah bukti nyata bahwa masyarakat Pidie Jaya sangat memimpikan adanya perubahan kepimpinan.

Baca Juga :  RSUD Cut Nyak Dhien Meulaboh dan Fakultas Kedokteran UGM Gelar Workshop Penyusunan Hospital Disaster Plan

“Kami merasa bersyukur banyaknya dukungan yang hadir, terutama sekali dukungan moril yang di berikan oleh masyarakat, artinya kami tidak sendiri , kamir hadir bersama masyarakat Pidie Jaya, walaupun berbeda organisasi, Kita satu untuk semua,” pungkas Nyak Syi sapaan akrab H. Syibral Malasyi.

Penulis : Muhammad Rissan

Editor: Amiruddin. MK

Share :

Baca Juga

Aceh Timur

Kasat Reskrim Polres Aceh Timur Sampaikan Materi Dalam Sosialisasi Pengawasan Pilkada Serentak 2024

Daerah

KMP Aceh Hebat 1 melayani pelayaran seminggu dua kali

Daerah

Sekda Aceh Utara Tinjau Pasar Pastikan Harga Sembako dan Daging Stabil

Daerah

33 Ekor Sapi dari Turkiye Disalurkan Melalui MRI Untuk Masyarakat Pidie dan Pijay

Daerah

Pj Gubernur Aceh Apresiasi Peran Bank Aceh Dalam Mensukseskan PON XXI Aceh – Sumut

Daerah

Irdam IM Pimpin Penutupan TMMD Reguler ke-119 Kodim 0102/ Pidie

Daerah

MTQ Kemukiman Jruek, Gampong Jruek Bak Kreh Juara Umum

Aceh Barat

Polres Aceh Barat Siapkan 237 Personel untuk Pengamanan Pilkada Serentak 2024