Home / News

Sabtu, 9 April 2022 - 17:15 WIB

Mengupas Deretan Fakta-fakta BLT Minyak Goreng

REDAKSI

JAKARTABantuan Langsung Tunai (BLT) Minyak Goreng telah diberikan oleh pemerintah, sebagai upaya meringankan beban serta mendukung daya beli masyarakat prasejahtera atas kenaikan harga pangan saat Ramadhan hingga Lebaran 2022.

Baca Juga: BLT Minyak Goreng Diambil di Kantor Pos, Ini Jawabannya!

Presiden menginstruksikan agar masyarakat dapat menggunakan dana bantuan untuk modal usaha atau membeli kebutuhan pokok termasuk minyak goreng yang harganya sedang meningkat. Berikut beberapa fakta dan mekanisme penyaluran BLT Minyak Goreng .

Baca Juga :  Ikut Urus Minyak Goreng, Kemendag: Luhut Jadi Sutradara, Presiden Tetap Pemimpinnya

– Sasaran Penerima

BLT minyak goreng akan diberikan kepada 20,65 juta Keluarga Penerima Manfaat (PNM) Penerima Sembako/BPNT dan Program Keluarga Harapan (PKH).

Baca Juga :  Siasat Wasit Persaingan Usaha Benahi Masalah Minyak Goreng

Baca Juga: BLT Minyak Goreng Keluar, LaNyalla: Oligarki Sawit Menang Hattrick

Rinciannya KPM yang terdiri dari 18,8 juta KPM Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) dan 1,85 juta KPM Program Keluarga Harapan (PKH) yang belum terdaftar sebagai penerima BPNT.

Baca Juga :  Luhut Turun Tangan, Pasokan Minyak Goreng Diklaim Sudah Membaik

– Indeks Bantuan

Besaran BLT Minyak Goreng yakni Rp100.000 per bulan dengan durasi selama 3 bulan (April, Mei dan Juni) yang disalurkan sekaligus Rp300 ribu.

Sumber Berita

Share :

Baca Juga

News

Lawan Sanksi Barat, Putin Mempersulit Perusahaan Asing Mengambil Alih Pesawat

News

Bahagianya Khadafi Anak Yatim Piatu Dibelikan Seragam Sekolah Oleh Jonni Rahmad Polisi Lalulintas Polres Pidie Jaya

News

MNC Land Fokus Kembangkan KEK MNC Lido City, Hary Tanoesoedibjo: Data Center Segera Jalan, Ada Microsoft & DAMAC

News

Vaksinasi Massal Covid-19 Pemerintah Aceh Kini Capai 100.132

News

Bicara ke Putin, Erdogan Ingin Pertemukannya dengan Zelensky

Internasional

Pertemuan ke-2 Konsultasi Bilateral Indonesia – Kazakhstan

News

Perkembangan Negosiasi Rusia dan Ukraina Bikin Wall Street Ditutup Melonjak

News

Antonio Conte Ikut Prihatin Chelsea Digembosi Pemerintah Inggris