Home / Parlementaria / Politik

Rabu, 22 Januari 2025 - 23:44 WIB

Tujuh Fraksi Setujui Penetapan Ali Basrah, Minta Pelantikan Dipercepat

REDAKSI | NOA.co.id

Banda Aceh – Tujuh Fraksi dari Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Aceh menyetujui Ali Basrah dari Partai Golongan Karya (Golkar) ditetapkan sebagai wakil ketua DPRA.

Baca Juga :  Safaruddin Mendaftar sebagai Calon Bupati Abdya Melalui Partai Aceh

Ketua Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Munawar AR alias Ngoh Wan mengatakan mendukung penuh keputusan tersebut. Menurutnya penetapan dan pelantikan Ali Basrah perlu segera dilakukan sebelum pelantikan Gubernur dan wakil Gubernur terpilih.

Baca Juga :  Terima Kunjungan Political Officer Kedubes AS, Ketua DPRA : Ada 2 Tantangan Usai Damai

“Kami merasa ini perlu segara dilakukan pelantikan sehingga jangan smpai posisi salah satu pimpinan ini kosong saat pelantikan Gubernur dan wakil gubernur nanti,” kata Ngoh Wan, Rabu (21/1/2025).

Baca Juga :  PKB Dukung Hasanuddin Berlaga di Pilkada Banda Aceh 2024

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

Parlementaria

Terkait PJ Gubernur, DPRA Minta Pusat Tidak Kirim Penyakit ke Aceh

Politik

Mahasiswa Desak Panwaslih Tindaklanjuti Indikasi Penggelembungan Suara di Aceh Timur ke Ranah Pidana dan DKPP

Politik

Pasangan Serasi Berintegritas Amiruddin-Anwar

Aceh Timur

Nawan Eks Kombatan GAM 05 Idi Siap Dukung Mualem Calon Gubernur Aceh Dan H.Tole Bupati Aceh Timur

Politik

Partai PDA: Kemenangan Muzakir Manaf-Fadhlullah Bukti Kepercayaan Rakyat

Parlementaria

Kunjungan Wisatawan Meningkat, Anggota DPRA : Semoga Mampu Tingkatkan Ekonomi Masyarakat

Politik

Demokrat Resmi Usung Tagore Maju di Pilkada Bener Meriah 

Politik

Dewan Pakar Mualem – Dek Fadh: Ustaz Abdul Somad Apresiasi Pusat Tamaddun Aceh