Home / Aceh Besar / Pemerintah

Sabtu, 6 Januari 2024 - 19:53 WIB

Buka Coaching Clinic CGP Angkatan 11, Ini Pesan Kadisdikbud Aceh Besar

Redaksi

Kadisdikbud Aceh Besar, Bahrul Jamil SSos MSi didampingi Kabid GTK Disdikbud Aceh Besar, Agus Jumaidi MPd membuka coaching Clinic Simulasi Mengajar dan Wawancara Calon Guru Penggerak (CGP) Angkatan ke-11 di Gedung PGRI Aceh Besar, Sabtu (6/1/2024).

Kadisdikbud Aceh Besar, Bahrul Jamil SSos MSi didampingi Kabid GTK Disdikbud Aceh Besar, Agus Jumaidi MPd membuka coaching Clinic Simulasi Mengajar dan Wawancara Calon Guru Penggerak (CGP) Angkatan ke-11 di Gedung PGRI Aceh Besar, Sabtu (6/1/2024).

Kota Jantho – Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Kadisdikbud) Aceh Besar, Bahrul Jamil SSos MSi membuka coaching Clinic Simulasi Mengajar dan Wawancara Calon Guru Penggerak (CGP) Angkatan ke-11 di Gedung PGRI Aceh Besar, Sabtu (6/1/2024).

Pada kesempatan itu, Bahrul Jamil berharap jajaran guru di Aceh Besar memiliki inovasi dan kreatifitas untuk mengubah wajah pendidikan, apalagi sebagai calon guru penggerak.

Baca Juga :  Mewakili Pj Bupati, Sekda Aceh Barat Buka Sosialisasi Etika Berpolitik Bagi Keuchik

Untuk itu, Ia meminta guru-guru bersatu dan menjaga kekompakan supaya mudah melakukan perubahan di sekolah-sekolah.

“Kami tidak dapat berbuat banyak tanpa dukungan bapak ibu guru dan terima kasih atas kebersamaan selama ini,” ujarnya.

Begitupun pada kesempatan itu Kadisdikbud Aceh Besar meminta semua kegiatan di sekolah harus diekspos minimal membuat flier dan diposting di media sosial serta menandai akun media sosialnya Disdikbud Aceh Besar. “Berbagai kita yang dibuat baiknya dipromosi di medsos masing-masing,” pungkasnya.

Baca Juga :  Audiensi Bawaslu dengan Kemenkumham Terkait Pembentukan Panwaslih Kabupaten/Kota Aceh, ini Kata Kakanwil Meurah Budiman

Sementara itu Kabid GTK Disdikbud Aceh Besar, Agus Jumaidi MPd menyampaikan bahwa peserta Coaching Clinic ini diikuti 101 orang CGP angkatan 11.

Baca Juga :  Berikan Kejutan Muspika Darul Aman Kunjungi koramil 06

“Untuk pemateri kegiatan tersebut diambil dari pengajar praktik yang akan memfasilitasi CGP nantinya, “ujar Agus Jumaidi.

“Terima kasih atas dukungan dari Kadisdikbud atas terselenggaranya kegiatan ini semoga seluruh CGP angkatan 11 bisa lulus semua,” tutup Agus Jumaidi. **

Share :

Baca Juga

Daerah

Ground Tank Tak Berfungsi, Anggaran Hampir Rp1 Miliar Dipertanyakan

Nasional

Presiden Prabowo Subianto Umumkan Kabinet Merah Putih Periode 2024-2029

Nasional

Pemerintah Pastikan Hak Pilih Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Terjamin

Daerah

Kapolri Raih Penghargaan Extraordinary Dedication of Patriotism

Aceh Besar

Plt Sekda Aceh Besar Buka Puasa Bersama Rakan Media Abes

Advetorial

Kadisdik Aceh Dorong Pengembangan Budaya Industri di SMK Melalui Peningkatan Kapabilitas Kepala Sekolah

Pemerintah

Pesan Pj Gubernur Aceh pada Hari Lahir Pancasila

Aceh Besar

Bupati Aceh Besar Irup HUT ke-41 Kota Jantho Ke – 41 dan Hardiknas Tahun 2025