Home / Aceh Barat Daya

Rabu, 26 Januari 2022 - 11:54 WIB

Saat Sidang Paripurna, Listrik di Sekretariat DPRK Abdya Hidup Mati

Redaksi

NOA l Abdya – Sidang paripurna DPRK Aceh Barat Daya (Abdya) dengan agenda pengesahan qanun Kabupaten setempat, Rabu (26/1/2022) diwarnai dengan insiden lampu listrik hidup mati.

Sontak seluruh aliran listrik ruang sidang tersebut terhenti sambil menunggu mesin cadangan yang disiapkan DPRK Abdya. Mesin tersebut dapat hidup otomatis.

Baca Juga :  Tuha Peut PA/KPA Abdya Meluruskan Berita Simpang Siur di Partai Aceh

Akibat dari insiden tersebut, salah seorang anggota DPRK Abdya, Julinardi meminta pihak terkait, khususnya PLN wilayah Blangpidie untuk memeriksa jaringan listrik di Sekretariat DPRK tersebut.

Baca Juga :  Warga Dihimbau Gunakan Hak Pilih

“PLN harus segera turun tangan untuk memeriksa jaringannya, jika ini dibiarkan akan sangat menggangu aktifitas di gedung ini,” kata Julinardi.

Baca Juga :  Sempat Dinyatakan Hilang, Dua Nelayan di Abdya Ditemukan Selamat

Diakuinya, dirinya tidak mengetahui pasti penyebab aliran listrik yang hidup mati saat sidang tersebut.

“Makanya pihak Sekretariatan untuk mencari pokok masalah listrik ini, jangan dibiarkan,” pungkas Julinardi.(RED)

Share :

Baca Juga

Aceh Barat Daya

Lembaga DPRK Abdya Dinilai Gagal Menampilkan Peran Kelembagaan 

Aceh Barat Daya

Open Turnamen PBSI Abdya Segera Digulirkan, Safaruddin Ajak Warga Sukseskan

Aceh Barat Daya

Kapolsek Blangpidie Pimpin Apel Gabungan PAM Maulid

Aceh Barat Daya

Pemulihan Kelistrikan Aceh Berangsur Normal

Aceh Barat Daya

Partai Aceh Usung Jufri-Fakhruddin

Aceh Barat Daya

Jubir Partai Demokrat Abdya ingatkan Pj. Bupati Jangan Terlena Pujian

Aceh Barat Daya

Isteri Prajurit TNI Eksplor Keindahan Wisata Arung Jeram Kayee Aceh

Aceh Barat Daya

PT. CA Sebut Putusan di Website Tidak Bisa Jadi Pedoman, Begini Respon Wakil Ketua DPRK Abdya